Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2020

Ini 4 Keuntungan Menggunakan Software Payroll Bagi Perusahaan Anda

Gambar
Sumber: Unsplash.com Memiliki perusahaan dengan jumlah pegawai yang banyak merupakan asset, apalagi jika mereka semua mumpuni di bidangnya masing-masing. Karena pegawai memegang peran yang penting dalam berjalannya perusahaan, maka perusahaan harus bisa memberikan upah terbaik bagi mereka. Dalam pengelolaan gaji karyawan, tim HRD pada sebuah perusahaan memerlukan bantuan teknologi agar proses penggajian karyawan dengan jumlah yang besar dapat dilakukan dengan sesederhana mungkin. Kini ada yang namanya software payroll untuk membantu perusahaan dalam menangani sistem penggajian karyawan. Software payroll  menjadi andalan dalam urusan gaji-menggaji karyawan dengan fitur-fiturnya yang sangat membantu tim HRD dan perusahaan. Berikut keuntungan serta pengertian software payroll yang perlu diketahui. Tentang Software Payroll Software payroll atau yang biasa dikenal dengan software HRIS (Human Resource Information System) adalah program atau tools yang dapat membantu dalam mengorganisir tata